Resep Masakan Daging Bumbu Kecap

Masakan daging bumbu kecap cenderung denagn masakan tumis tumisan. Bila dilihat dari namanya, pasti sangat lezat dan pedas menghangtkan tubuh dengan sari jahenya. Masakan daging bumbu kecap sangat cocok untuk makan malam bersama keluarga. Bahan dasar mudah dicari di pasar tradisional atau pasar modern, silahkan mencoba untuk merasakan lezatnya masakan daging bumbu kecap.

Bahan-bahan yang diperlukan :
  • 300 gram daging giling
  • 5 gram pala halus
  • 2 sendok makan kecap manis
  • 50 gram bawang bombay
  • 1 tangkai daun bawang merah
  • 2 siung bawang putih
  • 1 butir telur ayam
  • 50 gram tepung roti
  • 2 sendok makan kecap manis
Cara membuatnya :
  • Bawang bombay dibersihkan dan diris kecil-kecil.
  • Daun bawang dibuang ujung dan akarnya, diiris tipis membulat.
  • Telur ayam dipecahkan dan kocok sebentar.
  • Bawang merah dan bawang putih dikupas kulitnya dan ditumbuk kasar saja
  • Campurkan semua bahan tadi bersama daging giling, tepung roti, pala halus, lada dan garam secukupnya. BUatlah menjadi bentuk pipih/gepeng dan goreng dengan sedikit minyak agar bisa matang merata.
  • tumislah bawang merah dan bawang putih, masukkan daging giling, tambahkan 2 sendokmakan kecap manis dan tambahkan air secukupnya.
  • Tambahkan garam, lada, gula pasir tunggu hingga 10 menitan.
  • Bila sudah sekitar 10 menitan silahkan angkat dan ditaburi bawang bombay yang telah ditumis.
  • Masakan daging bumbu kecap siap dihidangkan.
Bagikan :
+
Previous
Next Post »
Comments
0 Comments
0 Komentar untuk "Resep Masakan Daging Bumbu Kecap"

 
Copyright © 2015 Resep Cinta